logo Kompas.id
Bebas AksesWawancara Khusus ”Kompas”:...
Iklan

Wawancara Khusus ”Kompas”: Pasien Covid-19 Mengaku Tertekan

Saya tertekan walau bukan karena sakitnya. (Saya) sampai sekarang baik-baik saja, buktinya bisa ”teleponan” walau masih batuk-batuk kecil….

Oleh
PUTU FAJAR ARCANA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/I6buZTtaGLvinW3lPuW8kxdQj_Q=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2FPersiapan-Dekontaminasi-Lingkungan_87807188_1583170548.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Anggota Tim Dekontaminasi Kimia, Biologi, dan Radioaktif Polri bersiap menyemprotkan disinfektan di sebuah perumahan di Depok, Jawa Barat, Senin (2/3/2020). Penyemprotan ini dilakukan setelah ditemukan dua kasus positif terinfeksi Covid-19.

JAKARTA, KOMPAS — Salah seorang warga negara Indonesia yang dinyatakan positif Covid-19 mengaku sangat tertekan atas percakapan tentang dirinya di media sosial dan pemberitaan di media. Ia memutuskan untuk tidak membaca ataupun menonton siaran televisi yang memberitakan perihal dirinya.

”Saya stres. Konon beritanya heboh, rumah saya diberi police line, disemprot disinfektan, saya diisolasi, tetapi tidak diberi tahu secara resmi,” kata sang pasien.

Editor:
haryodamardono
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000