logo Kompas.id
Bebas AksesTanggalkan Simbol-simbol...
Iklan

Tanggalkan Simbol-simbol Politik di Bantuan Sosial

Penyelenggara negara di pusat dan daerah diimbau tak memasukkan identitas diri atau citra diri dalam bansos dari anggaran negara yang dibagikan ke masyarakat. Di tengah Covid-19, tak pantas didomplengi citra diri.

Oleh
BOW/PDS/INA/AIN/HRS/VIO/ RTG/IDO/TAM
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/lunv-2wWar3AnbstRZVMP3mvn68=/1024x681/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2Fdc350381-cb43-4012-99c2-b66385ddac7c_jpg.jpg
KOMPAS/KRISTIAN OKA PRASETYADI

Petugas dari Dinas Sosial dan Pemberdayaan Masyarakat Kota Manado yang tergabung dalam tim penyalur bantuan bagi warga terdampak Covid-19 memindahkan paket-paket bantuan dari gelanggang olahraga Youth Center Manado untuk diangkut ke truk sebelum dibawa ke Kelurahan Pandu, Kecamatan Bunaken, Manado, Sulawesi Utara, Rabu (29/4/2020). Sebanyak 66.920 warga Manado terdaftar sebagai penerima bantuan.

Bantuan sosial untuk warga terdampak pandemi Covid-19 harus bersih dari simbol politik dan citra diri pejabat publik. Potensi politisasi bansos untuk Pilkada 2020 amat terbuka.

JAKARTA, KOMPAS — Penyelenggara negara di pusat dan daerah diimbau tidak memasukkan identitas diri atau citra diri dalam bantuan sosial dari anggaran negara yang dibagikan kepada masyarakat di tengah pandemi Covid-19. Pandemi tidak sepatutnya dijadikan ajang politisasi dan pencitraan.

Editor:
suhartono
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000