logo Kompas.id
Bebas AksesMenjaga, Bukan Hanya Mengatur
Iklan

Menjaga, Bukan Hanya Mengatur

Menyusun aturan kemudian mempraktikkannya tak semudah membalikkan telapak tangan. Ada faktor yang berbeda-beda di setiap sektor dan daerah.

Oleh
Agnes Theodora WW/MP Judith Justiari/B.M. Lukita Grahadyarini/Cyprianus Anto Saptowalyono
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/A8DAM_xz4nWmYgo5CJidpX4E6VY=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2Fecb04561-3bf0-44f9-af74-3c4aeb1381f1_jpg.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Sudarmi (63) melayani pembeli makanan gudeg buatannya di kawasan Demangan, Yogyakarta, Sabtu (30/5/2020). Selama berjualan, Sudarmi mengenakan face shield (penutup muka), masker, dan sarung tangan plastik untuk mengurangi risiko penyebaran virus korona jenis baru.

Menyusun aturan kemudian mempraktikkannya tak semudah membalikkan telapak tangan. Ada faktor yang berbeda-beda di setiap sektor dan daerah.

Protokol kegiatan ekonomi yang melibatkan banyak orang berbeda dengan kegiatan di balik layar dan interaksi antarmanusia yang terbatas. Jangan sampai pelonggaran pembatasan sosial berskala besar (PSBB) justru berbalik menjadi bumerang yang memperparah penularan Covid-19 di Indonesia.

Editor:
kompascetak
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000