logo Kompas.id
Bebas AksesPeluang Arus Balik
Iklan

Peluang Arus Balik

Kini mulai terjadi pembalikan bagi beberapa orang. Semula bekerja jarak jauh itu lebih cenderung produktif, kini justru menjadi bumerang. Kerja dari rumah dirasa sangat menekan.

Oleh
andreas maryoto
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9r1muDOPRQtOAeonZ4Hq-CMljyc=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2FWhatsApp-Image-2020-05-26-at-12.23.44_1590474014.jpeg
ARSIP PRIBADI

Senior Consultant Inke Maris & Associates Lawrence Tjandra sedang mengikuti rapat virtual, Mei 2020. Sebagai petinggi di perusahaan agensi ”public relations” ini, Lawrence bisa melakukan rapat virtual sebanyak tujuh hingga delapan kali dalam sehari semenjak pemerintah memberlakukan pembatasan sosial akibat Covid-19.

Dalam sebuah perbincangan, beberapa pekerja yang semula senang dengan kebijakan bekerja dari rumah kini mulai mengeluh dan merasa lelah menjalani perubahan kerja itu. Awalnya, mereka bisa menerima keadaan, seperti anak yang merengek, cucian yang belum ditangani, dan menyiapkan makan malam sambil bekerja dari rumah. Namun, kini, mereka mulai tak nyaman dengan keadaan di rumah yang dirasa makin rumit.

Mereka bingung memecahkan masalah ini. Di tengah kondisi ini, sejumlah pebisnis melihat peluang dan menawarkan berbagai solusi yang mungkin bisa menyelesaikan masalah para pekerja yang mungkin merasa terpaksa bekerja dari rumah. Empat bulan lebih berada di rumah memang dirasakan sangat menekan.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000