logo Kompas.id
Bebas AksesHadi Ibnu Sabililah, Kekuatan ...
Iklan

Hadi Ibnu Sabililah, Kekuatan Pena dan Lensa

Hadi Ibnu Sabilillah mendirikan Komunitas Pena dan Lensa (Kopel) yang fokus mempelajari jurnalistik dan sastra. Belakangan, komunitas tertarik pada fotografi, grafis, dan sinematografi.

Oleh
Melati Mewangi
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/HKwkZ7o55fyOF7lqNZKbgslTwRw=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F07%2F20200721MEL01_1596018751.jpg
KOMPAS/MELATI MEWANGI

Pendiri Komunitas Pena dan Lensa Hadi Ibnu Sabilillah mengajak anak muda bisa mengembangkan bakatnya di dunia menulis dan sinematografi.

Jiwa muda Hadi Ibnu Sabilillah (24) pernah bergejolak sekaligus gelisah lantaran di Purwakarta, Jawa Barat, hasratnya pada dunia menulis dan sinematografi tidak menemukan tempat berlabuh. Akhirnya, ia membangun sendiri komunitas menulis dan sinematografi.

Jumat (17/7/2020) pagi, rumah sekretariat Komunitas Pena dan Lensa (Kopel) di Purwakarta sepi akibat pandemi. Di tempat yang biasanya ramai dengan diskusi beragam tema itu, Hadi kembali mengingat saat pertama kali mendirikan Kopel lima tahun lalu. "Saat itu, tahun 2015 saya baru lulus SMA. Saya sulit mencari wadah mengembangkan hobi menulis di Purwakarta. Tidak ada teman dan tidak tahu belajar kepada siapa," katanya.

Editor:
Maria Susy Berindra
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000