logo Kompas.id
Bebas AksesPenerimaan terhadap Vaksin...
Iklan

Penerimaan terhadap Vaksin Covid-19 Masih Rendah

Penerimaan sebagian masyarakat terhadap vaksin Covid-19 rendah. Edukasi kepada masyarakat menjadi kunci keberhasilan imunisasi.

Oleh
Ahmad Arif
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/5pbNocLfV1JXN8_G_gbNy0yvYrQ=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F10%2F603b8431-809d-4ca1-9a79-edb8a2e25a38_jpg.jpg
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Seorang peserta saat menerima suntikan vaksin saat simulasi uji coba pemberian vaksin Covid-19 di Puskesmas Tanah Sareal, Kota Bogor, Jawa Barat, Minggu (4/10/2020). Simulasi ini dilakukan untuk melihat kesiapan Puskesmas Tanah Sareal yang menjadi 1 dari 2 puskesmas di Indonesia yang ditunjuk untuk pelaksanaan uji coba pemberian vaksin Covid 19 oleh pemerintah pusat.

JAKARTA, KOMPAS — Survei menunjukkan, penerimaan masyarakat Indonesia terhadap vaksin Covid-19 relatif rendah. Karena itu, pemerintah perlu mengantisipasi penolakan terhadap vaksinasi tersebut melalui edukasi mengenai pentingnya pemberian vaksin tersebut untuk menangkal penularan virus korona tipe baru.

Dari 2.109 responden, hanya 31 persen yang menyatakan bersedia menerima vaksin Sinovac-Biofarma dan 44 persen yang bersedia menerima vaksin Merah Putih yang tengah dibuat konsorsium riset dipimpin Lembaga Biologi Molekuler Eijkman Kementerian Riset dan Teknologi.

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000