logo Kompas.id
EkonomiDomestik dan Ekspor
Iklan

Domestik dan Ekspor

Sektor otomotif selama ini merupakan salah satu penyumbang perekonomian nasional, baik dari sisi investasi, penyerapan tenaga kerja, maupun ekspor. Otomotif juga bisa mendorong pasar domestik ataupun ekspor.

Oleh
C ANTO SAPTOWALYONO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xzxM94_38Y_aaUgl16GIclocJho=/1024x552/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F51576a3a-5042-4058-9124-d368a092d8d1_jpg.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Produsen motor Benelli merilis produk TRK 502 dalam pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) Motobike Expo 2019 di Istora Senayan, Jakarta, setelah pembukaan, Jumat (29/11/2019).

Sektor otomotif selama ini merupakan salah satu penyumbang perekonomian nasional, baik dari sisi investasi, penyerapan tenaga kerja, maupun ekspor. Posisinya dipandang penting dan strategis sehingga sektor ini ditempatkan sebagai salah satu dari lima sektor di Indonesia yang diprioritaskan dalam penerapan industri 4.0.

Dampak atau kontribusi di masa lalu dan sekarang, serta potensinya di masa mendatang, membuat perkembangan sektor otomotif kerap disorot. Tak terkecuali, kinerja produksi dan penjualan produknya yang secara periodik dicermati terkait pertumbuhan ekonomi secara umum.

Editor:
dewiindriastuti
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000