logo Kompas.id
EkonomiMasyarakat Minati Emas Mini
Iklan

Masyarakat Minati Emas Mini

Produk emas dan logam mulia tetap diminati di tengah pandemi Covid-19. Emas masih dipercaya sebagai instrumen investasi sekaligus simpanan jangka pendek.

Oleh
BM Lukita Grahadyarini
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/zvMLF2O_nQV3lZhlFzNLQ2Q7Wcw=/1024x704/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2Fec831b8c-58e1-44e8-8ffd-295a0c900759_jpg.jpg
Kompas/Priyombodo

Pengunjung melakukan transaksi di Butik Emas Antam di Mal Ambasador, Jakarta Selatan, Rabu (28/8/2019). Logam mulia tetap menjadi pilihan investasi yang aman sekaligus menguntungkan karena dinilai harganya yang terus menunjukkan tren kenaikan.

JAKARTA, KOMPAS — Pandemi Covid-19 yang berimbas pada pelemahan ekonomi justru mendorong sebagian masyarakat berinvestasi atau menabung, salah satunya dalam bentuk logam mulia. Perusahan produsen emas berupaya memanfaatkan peluang pasar ini dengan memproduksi logam mulia mini berukuran 0,1 gram.

Chief Financial Officer PT Hartadinata Abadi Tbk Deny Ong mengatakan, permintaan masyarakat terhadap logam mulia cukup tinggi. Ini yang mendorong harga emas tinggi dan menjadi salah satu penopang kinerja positif perusahaan di tengah pandemi Covid-19.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000