FotografiFoto CeritaMelawan Korona Lewat Tes
REUTERS/AMIT DAVE

Melawan Korona Lewat Tes

Salah satu cara untuk menekan semakin melebarnya penyebaran Covid-19 di tengah masyarakat adalah melakukan tes kepada warga. Semakin banyak warga yang menjalani tes akan semakin tergambar penyebaran penyakit ini.

Oleh
WISNU WIDIANTORO
· 2 menit baca

Penularan Covid-19 berlangsung sangat cepat. Dalam waktu singkat, lebih dari 1 juta warga di dunia sudah terjangkit penyakit yang disebabkan oleh virus SARS CoV-2. Saat ini, infeksi virus korona tipe baru yang diawali dari Wuhan, China, itu telah menyebar hingga ke ratusan negara di dunia.

https://cdn-assetd.kompas.id/fHMSnLaWWGZlt8E5YVFqNmcKG9Q=/1024x681/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F2020-04-07T102156Z_15383869_RC2MZF9ICZGV_RTRMADP_3_HEALTH-CORONAVIRUS-SOUTHASIA_1586266234.jpg
REUTERS/AKHTAR SOOMRO

Fasilitas penapisan dan tes Covid-19 di Karachi, Pakistan, Selasa (7/4/2020).

https://cdn-assetd.kompas.id/-0LDn27pYJRYxCsK0evkJ-XY4jA=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F000_1QA4XK_1586266447.jpg
AFP/MANAN VATSYAYANA

Sejumlah warga mengenakan masker dan saling mengambil jarak saat antre untuk menjalani tes cepat Covid-19 di pusat tes cepat di salah satu rumah sakit di Hanoi, Vietnam, Selasa (31/3/2020).

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000