logo Kompas.id
InternasionalGelombang Kedua Infeksi...
Iklan

Gelombang Kedua Infeksi Dikhawatirkan Mulai Terjadi

Satu per satu negara melaporkan lonjakan kasus Covid-19 setelah beberapa waktu mencabut kebijakan karantina wilayahnya. Banyak pakar mengkhawatirkan gelombang infeksi kedua terjadi.

Oleh
ADHITYA RAMADHAN
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/dkzIh6fQH4t6xs2ld7-SbmqNZXU=/1024x680/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2FHEALTH-CORONAVIRUSBRITAIN_88563934_1586006499.jpg
Kompas

Tenaga medis di fasilitas tes Covid-19 drive thru National Health Service Inggris di Manchester, Inggris, mengambil sampel dari penduduk yang datang, 4 April 2020.

LONDON, JUMAT — Gelombang kedua infeksi virus korona di sejumlah negara sudah mulai terjadi dan dikhawatirkan akan berlangsung lebih parah. Inggris, misalnya, memberlakukan karantina wilayah yang lebih ketat di bagian utara negara itu menyusul penambahan kasus tertinggi dalam sebulan terakhir.

Pada Kamis (30/7/2020), Inggris mencatat 846 kasus Covid-19 baru dalam sehari atau tertinggi sejak 28 Juni 2020. Para menteri memperingatkan gelombang kedua Covid-19 di Eropa mungkin saja terjadi dan karantina wilayah atau pembatasan lain sangat mungkin kembali diberlakukan.

Editor:
Bonifasius Josie Susilo H
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000