logo Kompas.id
Hoaks Merusak Kualitas Pemilu
Iklan

Hoaks Merusak Kualitas Pemilu

Oleh
REK/INK/AGE/ MTK/E07/INA/WER
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/g9PTjfDwTWG0DC6Lf31mWj-U544=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190103_KPU_B_web_1546517233.jpg
KOMPAS/WAWAN H PRABOWO

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Arief Budiman (kanan) beserta jajaran komisioner KPU mendatangi Sentral Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Bareskrim Polri, di Kantor Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), Jakarta Pusat, Rabu (3/1/2019). KPU melaporkan berita bohong atau hoaks tujuh kontainer surat suara yang sudah tercoblos.

KPU melaporkan ke polisi, penyebaran informasi bohong di lini masa terkait adanya tujuh kontainer berisi jutaan surat suara yang sudah dicoblos.

JAKARTA, KOMPAS - Elite politik dan tokoh publik diminta untuk tidak membuat gaduh suasana menjelang Pemilu 2019 dengan menyebarkan informasi palsu atau hoaks di ruang publik. Penyebaran disinformasi terkait penyelenggaraan pemilu selain menimbulkan keresahan masyarakat, juga bisa merusak kepercayaan masyarakat terhadap proses dan hasil pemilu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000