logo Kompas.id
Tertunda 15 Tahun, Lanud Hang ...
Iklan

Tertunda 15 Tahun, Lanud Hang Nadim Akhirnya Diresmikan

Sempat tertunda pengerjaannya selama 15 tahun, Pangkalan Udara Tipe C Hang Nadim di Batam, Kepulauan Riau, akhirnya diresmikan pada Kamis (24/7/2019). Fasilitas militer itu akan difungsikan sebagai pangkalan bantu, tidak ada skuadron tempur yang disiagakan secara permanen.

Oleh
PANDU WIYOGA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/pfdF6prws3oddmZCfHeqswUa-Tk=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2FDSC03258-01_1562232352.jpeg
KOMPAS/PANDU WIYOGA

Kepala Staf TNI AU Marsekal Yuyu Sutisna (kiri) dan Komandan Lanud Hang Nadim Letnan Kolonel (Pnb) Urip Widodo saat upacara peresmian Pangkalan Udara Tipe C Hang Nadim di Batam, Kepulauan Riau, Kamis (4/7/2019).

BATAM, KOMPAS — Sempat tertunda pengerjaannya selama 15 tahun, Pangkalan Udara Tipe C Hang Nadim di Batam, Kepulauan Riau, akhirnya diresmikan pada Kamis (24/7/2019). Fasilitas militer itu akan difungsikan sebagai pangkalan bantu, tidak ada skuadron tempur yang disiagakan secara permanen.

Kepala Staf TNI AU Marsekal Yuyu Sutisna mengatakan, tujuan pembangunan Pangkalan Udara (Lanud) Hang Nadim adalah melengkapi sistem pertahanan dan meningkatkan efisiensi operasi. Frekuensi penerbangan militer yang tinggi di wilayah udara sekitar Batam membutuhkan dukungan fasilitas memadai.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000