logo Kompas.id
Virus Cinta Lingkungan bagi...
Iklan

Virus Cinta Lingkungan bagi Generasi Muda Lintas Bangsa

Sofia Ocampo (20), mahasiswi Miriam College, Filipina, tampak serius memukul sebuah daun jarak berlapis kain blacu di butik Galeri Wong Kito di Kota Palembang, Sumatera Selatan, Sabtu (27/7/2019). Daun tersebut akan menjadi motif utama pada kain yang telah berbentuk tas. Hasil karyanya akan menjadi produk eco print ramah lingkungan.

Oleh
RHAMA PURNA JATI
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/i-XaUSymRsIsMTzMHFn5LWz1koQ=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F20190727RAM-Belajar-mencintai-lingkungan-VI-2SILO.jpg
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Sejumlah mahasiswa dari dalam dan luar negeri tengah mengikuti program Greenesia yang digagas AIESEC Universitas Sriwijaya di Galeri Wong Kito di Palembang, Sumatera Selatan, Sabtu (27/7/2019). Mereka mempelajari cara membuat produk yang ramah lingkungan dengan menggunakan pewarnaan alami.

Sofia Ocampo (20), mahasiswi Miriam College, Filipina, tampak serius memukul sebuah daun jarak berlapis kain blacu di butik Galeri Wong Kito di Kota Palembang, Sumatera Selatan, Sabtu (27/7/2019). Daun tersebut akan menjadi motif utama produk eco print ramah lingkungan pertamanya.

Sofia merupakan peserta program Greenesia yang digagas AIESEC Universitas Sriwijaya, sebuah program kepemimpinan yang melibatkan kaum muda dari sejumlah negara. Sofia tidak sendiri, bersamanya, ada sembilan pemuda dan pemudi dari beberapa negara, seperti China, Mesir, dan Jerman.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000