logo Kompas.id
Potensi Bahaya Letusan Merapi ...
Iklan

Potensi Bahaya Letusan Merapi Masih dalam Radius 3 Km dari Puncak

Aktivitas vulkanik Gunung Merapi meningkat beberapa waktu terakhir dan berujung munculnya awan panas letusan pada Sabtu (9/11/2019) pagi.

Oleh
Haris Firdaus/Nino Citra Anugrahanto/Regina Rukomorini
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/PpTRQkZuxswLqag6V3OBepc3oWo=/1024x555/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2Fd90b68d3-e34c-40c0-a68c-14d4fb7acf7b_jpg.jpg
ARSIP BPPTKG

Gunung Merapi di perbatasan Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Tengah mengeluarkan awan panas letusan, Sabtu (9/11/2019) pukul 06.21 WIB. Awan panas tersebut membentuk kolom letusan setinggi 1.500 meter di atas puncak. Setelah peristiwa itu, hujan abu dilaporkan terjadi di sebagian wilayah lereng Merapi.

YOGYAKARTA, KOMPAS — Aktivitas vulkanik Gunung Merapi meningkat beberapa waktu terakhir dan berujung munculnya awan panas letusan pada Sabtu (9/11/2019) pagi. Masyarakat tetap diminta tenang karena ancaman bahaya letusannya masih berada dalam radius 3 kilometer dari puncak.

”Masyarakat diimbau tetap tenang, tapi waspada. Mereka dapat beraktivitas seperti biasa di luar radius 3 km dari puncak Merapi,” kata Kepala Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) Hanik Humaida dalam keterangan tertulis, Sabtu, di Yogyakarta.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000