logo Kompas.id
NusantaraWarga Sleman Reaktif Tes Cepat...
Iklan

Warga Sleman Reaktif Tes Cepat dari Kluster Toko Grosir Langsung Diisolasi

Warga yang pernah mengunjungi sebuah toko grosir di Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, akan menjalani tes cepat. Mereka yang menunjukkan hasil reaktif berdasarkan tes cepat diisolasi di asrama haji setempat.

Oleh
HARIS FIRDAUS/NINO CITRA ANUGRAHANTO
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Vt3uK3WBqqkCshNFzra2HJlklNE=/1024x579/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2F1905fa6c-418a-4896-8868-62cc9a6f04df_jpg.jpg
KOMPAS/NINO CITRA ANUGRAHANTO

Suasana toko grosir di Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, yang ditutup sementara, Selasa (5/5/2020). Sejumlah karyawan toko grosir ini dinyatakan positif Covid-19.

YOGYAKARTA, KOMPAS — Setelah menjadi kluster baru penularan Covid-19, Pemerintah Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, menggelar tes cepat bagi warga yang pernah mengunjungi sebuah toko grosir di wilayah itu. Warga dengan hasil reaktif berdasarkan tes cepat akan diisolasi di Asrama Haji Yogyakarta.

”Nanti yang reaktif langsung kami masukkan ke asrama haji. Jadi, asrama haji kami kosongkan untuk menampung warga yang hasil tesnya reaktif,” kata Bupati Sleman Sri Purnomo saat ditemui di kompleks Kantor Gubernur DIY, Kota Yogyakarta, Senin (11/5/2020).

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000