logo Kompas.id
NusantaraAngka Kematian akibat Covid-19...
Iklan

Angka Kematian akibat Covid-19 di Sumsel Kini 2,4 Persen

Jumlah kematian akibat Covid-19 di Sumatera Selatan terus bertambah. Pada Minggu (17/5/2020), ada dua pasien yang meninggal.

Oleh
RHAMA PURNA JATI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0ahjjNZHCOSheddCHayki7kXbrs=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2F20200504RAM-Pemeriksaan-Rapid-Tes-di-RS-Siloam-Sriwijaya-III_1588580397.jpg
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Petugas kesehatan di Rumah Sakit Siloam Sriwijaya Palembang, Sumatera Selatan, mengambil sampel darah untuk pemeriksaan tes cepat, Senin (4/5/2020).

PALEMBANG, KOMPAS — Dua pasien Covid-19 di  Sumatera Selatan dinyatakan meninggal pada Minggu (17/5/2020). Dengan penambahan ini, total pasien meninggal di Sumsel 15 orang. Angka kematian kini menjadi 2,4 persen dari total kasus positif di Sumsel yang saat ini mencapai 521 kasus.

Hal ini disampaikan Kepala Seksi Surveilans dan Imunisasi Dinas Kesehatan Sumatera Selatan Yusri, Minggu. Dia menerangkan, mereka yang meninggal berasal dari Palembang dan Banyuasin. Hal ini menjadi perhatian karena  dalam dua hari terakhir ada empat kasus meninggal di Sumsel.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000