logo Kompas.id
NusantaraCirebon Catat Rekor Kasus,...
Iklan

Cirebon Catat Rekor Kasus, dari Polisi hingga Tenaga Kesehatan

Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, mencatatkan rekor baru, Sabtu (5/9/2020), dengan 49 orang positif Covid-19 dalam sehari. Selain pelacakan dan tes masif, lonjakan kasus juga terjadi karena pelanggaran protokol kesehatan.

Oleh
ABDULLAH FIKRI ASHRI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/7HrKx-upg4YCBQZ6qDHL05w10XI=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2F343e9574-c776-4cd3-9ec1-37de1dcd93e8_jpg.jpg
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Petugas menggelar razia masker di depan kantor Kecamatan Plered, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, Rabu (26/8/2020).

CIREBON, KOMPAS — Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, mencatatkan rekor baru, Sabtu (5/9/2020), dengan 49 orang positif Covid-19 dalam sehari. Dari kasus itu, terdapat anak balita, polisi, dan tenaga kesehatan. Selain pelacakan dan tes masif, lonjakan kasus juga terjadi karena pelanggaran protokol kesehatan.

Berdasarkan data Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Cirebon, sebanyak 49 kasus positif baru itu tersebar di 21 dari 40 kecamatan. Kasus positif terbanyak ditemukan di Klangenan dan Weru dengan masing-masing tujuh orang, Palimanan (5 orang), serta Arjawinangun (4 orang).

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000