logo Kompas.id
NusantaraMenjaga Suluh Masa Depan...
Iklan

Menjaga Suluh Masa Depan Bocah-bocah Pengungsi Merapi

Belum rampung dampak pandemi yang membuat kegiatan belajar di kelas terhenti, mereka kembali menepi akibat ancaman erupsi. Bersyukur, masih ada tangan-tangan yang peduli menjaga masa depan bocah-bocah di pengungsian.

Oleh
KRISTI UTAMI/PANDU WIYOGA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/mF23Wq22dhR6cjkkzNUkB9vdbAM=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F11%2F3d806489-b9f0-4de4-8cf5-6fa461d75a79_jpg.jpg
KOMPAS/PANDU WIYOGA

Anak-anak pengungsi erupsi Gunung Merapi mengikuti kegiatan pengenalan protokol kesehatan di Balai Desa Banyurojo, Kecamatan Mertoyudan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Selasa (17/11/2020).

Tahun 2020 adalah periode terberat dalam hidup anak-anak di lereng Gunung Merapi. Belum rampung dampak pandemi Covid-19 yang membuat kegiatan belajar di kelas dihentikan, kini mereka kembali menepi akibat ancaman erupsi. Bersyukur, masih ada tangan-tangan yang peduli menjaga masa depan anak-anak di pengungsian.

Istiyah tak mengeluh meski hampir tiap hari menempuh jarak lebih kurang 20 kilometer dengan sepeda motor dari Desa Krinjing menuju Balai Desa Deyangan, Kecamatan Mertoyudan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, yang merupakan tempat para siswanya mengungsi. Meski melelahkan, kegiatan itu dianggap membahagiakan oleh Istiyah.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000