logo Kompas.id
UtamaPosko ”Krisis Darurat” Pemilu ...
Iklan

Posko ”Krisis Darurat” Pemilu RI Didirikan di Los Angeles

Oleh
Pascal S Bin Saju
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/DjPjClBij-DnuKcpwcfVXGbmnwg=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2FLos-Angeles1_1555234344-1.jpg
ERWINA HAWADI-ANDERSON UNTUK KOMPAS

Sekitar 106 warga negara Indonesia di Los Angeles dan sekitarnya di Negara Bagian California, Amerika Serikat, menggunakan hak pilih dengan datang ke TPS di KJRI Los Angeles, Sabtu (13/4/2019).

LOS ANGELES, MINGGU — Panitia Pengawas Pemilu dan Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) di Los Angeles, California, Amerika Serikat, mendirikan Posko ”Krisis Darurat” untuk menangani berbagai masalah seputar pemungutan suara Pemilu 2019 di wilayah itu, Sabtu (13/4/2019) waktu setempat.

Petugas mendapati sejumlah masalah yang mesti segera ditangani. Misalnya, banyak WNI yang hendak menggunakan hal pilihnya, tetapi mereka tidak dilengkapi paspor atau surat perjalanan laksana paspor ketika datang ke tempat pemungutan suara luar negeri (TPSLN) Los Angeles, Sabtu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000