logo Kompas.id
UtamaKemendagri: Bupati Talaud...
Iklan

Kemendagri: Bupati Talaud Terkenal Indisipliner dan ”Ngeyel”

Oleh
NIKOLAUS HARBOWO/RIANA IBRAHIM
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/raq2IL2ZHzkjF6URdIdVub4gBa4=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20181220antarafoto-kpk-ott3_1545268464-e1545268538199-5.jpg
ANTARA/GALIH PRADIPTA

Penyidik menunjukkan barang bukti uang saat konferensi pers terkait operasi tangkap tangan kasus korupsi pejabat pada Kementerian Pemuda dan Olahraga serta pengurus KONI di Gedung KPK, Jakarta, 19 Desember 2018. Pada Selasa (30/4/2019) pagi, KPK menangkap Bupati Talaud Sri Wahyumi Maria Manalip. Penangkapan diduga terkait transaksi pengadaan atau proyek di Pemerintah Kabupaten Kepulauan Talaud.

JAKARTA, KOMPAS — Kementerian Dalam Negeri tidak merasa kaget terhadap penangkapan Bupati Talaud, Sulawesi Utara, Sri Wahyumi Maria Manalip, oleh Komisi Pemberantasan Korupsi. Sebab, rekam jejak bupati tersebut selalu bermasalah.

Pelaksana Tugas Direktur Jenderal Otonomi Daerah Kemendagri Akmal Malik, di Jakarta, Selasa (30/4/2019), mengatakan, penangkapan Sri Wahyumi sebenarnya sudah dapat diprediksi karena dia terkenal sangat indisipliner.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000