logo Kompas.id
UtamaMeski Rutan Siak Terbakar,...
Iklan

Meski Rutan Siak Terbakar, Pemberantasan Narkoba Terus Dilanjutkan

Terbakarnya Rutan Siak di Riau, pada hari Sabtu (11/5/2019) diduga dipicu oleh penemuan narkoba di blok hunian oleh petugas Rutan Siak. Meski rutan itu kemudian terbakar dan puluhan orang warga binaan melarikan diri, Direktorat Jenderal Pemasyarakatan menegaskan pemberantasan narkoba di dalam rutan tahanan maupun lembaga pemasyarakatan tetap dilanjutkan.

Oleh
Haryo Damardono
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wgc-RUv3E74KNWK2ylZa1utfcCU=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F20190510sah-Rutan-Siak-Riau-6_1557546180.jpg
DOKUMENTASI POLRES SIAK

Ratusan warga binaan Rumah Tahanan Siak, Riau dikumpulkan di ruangan tengah Rutan untuk mendengarkan arahan dan bernegosiasi dengan pihak Kepolisian Daerah Riau dan Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Riau. Pada Sabtu (10/5/2019) dinihari, penghuni Rutan menyulut kerusuhan.

SIAK, KOMPAS – Terbakarnya Rutan Siak di Riau, pada hari Sabtu (11/5/2019) diduga dipicu oleh penemuan narkoba di blok hunian oleh petugas Rutan Siak. Meski rutan itu kemudian terbakar dan puluhan orang warga binaan melarikan diri, Direktorat Jenderal Pemasyarakatan menegaskan pemberantasan narkoba di dalam rutan tahanan maupun lembaga pemasyarakatan tetap dilanjutkan.

“Berdasarkan informasi dari kepala rutan Siak, kejadian bermula dari ditemukannya narkoba yang diduga jenis sabu dalam lipatan baju warga binaan, YR, di blok wanita oleh salah seorang pegawai rutan,” kata Lilik Sujandi, Direktur Keamanan dan Ketertiban Ditjenpas, dalam siaran pers usai meninjau langsung kondisi terakhir di Rutan Siak, Sabtu (11/5/2019).

Editor:
Emilius Caesar Alexey
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000