logo Kompas.id
UtamaKalsel Siapkan 300.000 Hektar ...
Iklan

Kalsel Siapkan 300.000 Hektar untuk Ibu Kota Negara

Kalimantan Selatan bersiap menjadi lokasi baru ibu kota negara menyusul rencana pemerintah pusat memindahkan ibu kota dari Jakarta ke luar Pulau Jawa. Untuk itu, Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan telah menyiapkan lahan sekitar 300.000 hektar.

Oleh
JUMARTO YULIANUS
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/NMThiyPdiYJI9BZDPTepiSWHyAU=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F20190715jum-dialog_pemindahan_ibukota_1_1563171244.jpg
KOMPAS/JUMARTO YULIANUS

Dialog Nasional Pemindahan Ibu Kota Negara: Kalimantan untuk Indonesia ”Menuju Ibu Kota Masa Depan: Smart, Green, Beautiful, dan Sustainable” diselenggarakan Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional di Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Senin (15/7/2019).

BANJARBARU, KOMPAS — Kalimantan Selatan bersiap menjadi lokasi baru ibu kota negara menyusul rencana pemerintah pusat memindahkan ibu kota dari Jakarta ke luar Pulau Jawa. Untuk itu, Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan telah menyiapkan lahan sekitar 300.000 hektar.

Kesiapan Kalsel menjadi ibu kota negara disampaikan Gubernur Kalsel Sahbirin Noor dalam acara Dialog Nasional Pemindahan Ibu Kota Negara: Kalimantan untuk Indonesia ”Menuju Ibu Kota Masa Depan: Smart, Green, Beautiful, dan Sustainable” yang diselenggarakan Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) di Banjarbaru, Kalsel, Senin (15/7/2019).

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000