logo Kompas.id
UtamaArswendo, Hero Komik Indonesia
Iklan

Arswendo, Hero Komik Indonesia

Di tengah labelisasi terhadap komik yang kian parah, Arswendo Atmowiloto berdiri tegak melakukan pembelaan. Pada 1979-1982, melalui tulisan-tulisannya, dia terus menerus memperkenalkan komik di Indonesia.

Oleh
Aloysius Budi Kurniawan
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/PkI0lSqWVB7ye8Fw8US8V-CoDDU=/1024x738/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F24beca29-14ea-486c-b504-c39e899a0aae_jpg.jpg
KOMPAS/ERWIN EDHI PRASETYA

Warga menyalakan lilin dan berdoa bersama untuk Arswendo Atmowiloto di Solo, Jawa Tengah, Sabtu (20/7/2019)

“Sebagai kambing hitam, komik nampak paling lezat dan halal. Siapa saja boleh menyela, dan kedengarannya sah” (Arswendo Atmowiloto, Kompas, Selasa, 14 Agustus 1979).

Pada 1960-1970, komik benar-benar dianggap sampah. Berbagai macam penelitian menyimpulkan bahwa komik kurang memberikan kemaslahatan. Di tengah segala hujatan, almarhum jurnalis Arswendo Atmowiloto atau biasa disapa Wendo berdiri tegak melakukan pembelaan. Seperti istilah dalam komik, ia ibarat hero bagi komik Indonesia.

Editor:
yovitaarika
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000